Pengisian E-Rohani Semester I Tahun 2024
Memasuki tahun kelima pengisian e-rohani,
tidak terlihat ada perubahan yang signifikan pada aplikasi CAT e-rohani tahun 2024.
Tampilan, cara login, dan cara reset password masih sama dengan tahun
sebelumnya. Hal ini tentu saja memudahkan pengguna, karena sudah kenal dengan
menu apa saja yang ada di aplikasi.
Berdasarkan pengalaman sebelumnya,
setidaknya ada tiga pertanyaan yang paling sering dikonsultasikan terkait
pengisian e-rohani, yaitu:
1) Lupa password;
2) Pangkat/jabatan/kesatuan tidak sesuai (ada
perubahan);
3) Nilai Satker masih kosong.
Perhatikan dengan baik!! Setelah
login, sebelum mengikuti CAT e-rohani, pastikan kita sinkronkan data SIPP
dengan menekan button SYNC DATA SIPP agar Pangkat/Jabatan/Kesatuan
terupdate sesuai dengan SIPP.
Jika mengalami kendala login (lupa
password), bisa menggunakan menu LUPA KATA SANDI? panduannya bisa dibaca
DISINI
Bagi yang masih bingung bagaimana cara
memasukkan Nilai Satker kedalam aplikasi e-rohani silakan baca
langkah-langkahnya DISINI.
Selamat mencoba!!
Posting Komentar
0 Komentar